Rabu, 13 Januari 2010

Inspirasi


Judul : Inspirasi
Penulis : Dr. Wayne W. Dyer
ISBN : 979-683-958-X
Tahun Terbit : 2008
Jumlah Halaman : 274

Dalam buku yang monumental ini, Dr. Wayne W. Dyer menjelaskan cara kita memilih untuk memasuki dunia partikel. Dari tempat asal kita, dalam cara-cara yang belum siap kita pahami saat ini, kita tahu apa yang akan kita capai dengan datang ke sini, lalu kita ikut serta dalam menentukan proses kehidupan yang sedang berjalan ini.

Sementara Anda menyimak setiap bab dalam buku ini, Anda akan menemukan saran-saran khas untuk menjalani hidup “dalam roh”. Dari sudut pandang yang teramat pribadi, Dr. Dyer menyajikan cetak biru melalui dunia inspirasi–panggilan puncak Anda.


RINGKASAN DAFTAR ISI

BAGIAN I: INSPIRASI–HIDUP DALAM SUASANA ROHANI
Bab 1 Menjalani Hidup Anda dalam Suasana Rohani
Bab 2 Hidup Anda Sebelum Kelahiran Menjadi Tubuh
Bab 3 Apa Sebabnya Kita Tinggalkan Sepenuhnya Identitas Spritual Kita
Bab 4 Bagaimana Rasanya Saat Kembali kepada Rohani
Bab 5 Menemukan Jalan ke Hidup yang Terinspirasi

BAGIAN II: DASAR-DASAR INSPIRASI
Bab 6 Prinsip-prinsip Inti Guna Menemukan Jalan Anda kepada Kehidupan Terinspirasi
Bab 7 Inspirasi dan Keindahan Diri Anda Sendiri
Bab 8 Inspirasi Itu Sederhana
Bab 9 Tidak Ada yang Lebih Perkasa Daripada Ide yang Waktu Datangnya Telah Tiba

BAGIAN III: MEMBERIKAN DAN MENERIMA INSPIRASI
Bab 10 Menyerap Inspirasi Sesama
Bab 11 Menjadi Inspirasi bagi Sesama
Bab 12 Mengubah Tempat Biasa, Energi yang Tak Terinspirasi
Bab 13 Inspirasi dalam Tindakan

BAGIAN IV: BERBINCANG DENGAN SUMBER SPIRITUAL ANDA
Bab 14 Sumber Spiritual Anda Hanya Dapat Menjadi Seperti Adanya
Bab 15 Sumber Spiritual Anda Tahu
Bab 16 Semuanya tentang Mengingat
Bab 17 Bahasa Rohani

BAGIAN V: MELONGOK INSPIRASI SECARA PRIBADI
Bab 18 Seperti Apa Tampang Kehidupan Itu Saat Saya Terinspirasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar